Mengenal mesin jahit manual dari kursus jahit. Dalam kegiatan menjahit keberadaan mesin jahit menjadi bagian penting. Pada kursus jahit dikenalkan dua jenis mesin jahit manual. Yang pertama mesin jahit manual dengan engkol tangan. Fungsi dari mesin ini adalah untuk menjahit setikkan lurus. Pada praktek kursus jahit untuk menjalankan mesin ini caranya dengan memutar engkol menggunakan tangan. Kedua mesin jahit manual dengan kaki. Fungsi mesin ini sama dengan mesin jahit manual dengan engkol tangn. Bedanya pada praktek kursus jahit untuk menjalankan mesin ini menggunakan kaki dengan menginjak injakan kaki.




Leave a Reply.

    Author

    Write something about yourself. No need to be fancy, just an overview.

    Archives

    November 2013

    Categories

    All